Siapkan bahan-bahan berikut :
- seratus lima puluh gram (150 gr) gula pasir halus
- seratus lima puluh gram (150 gr) Tepung terigu
- Setengah sendok teh (0,5 sdt) Vanilla
- lima (5 butir) Telur
- Margarin secukupnya
- satu sendok teh (1 sdt) Vermipan
- satu sendok teh (1 sdt) Ovalet
- Garam secukupnya
- satu sendok teh (1 sdt) baking powder
- selai (anda bisa memilih rasa selai yang anda sukai)
- tiga sendok makan (3 sdm) susu kental
Langkah-langkah dalam pembuatan bolu gulung :
- Pertama-tama kocoklah baking powder, gula halus, vermipan, telur, serta ovalet lalu sampai mengembang. (ket: Karena tehnik inilah, kue ini disebut dengan foam cake).
- Lalu masukkan susu kental manis, kocok lagi dengan menggunakan mixer.
- Tambahkan tepung terigu lalu aduk lagi. Lalukan sampai adonan tercampur secara merata.
- Olesi loyang dengan margarin, kemudian tuang adonan tadi dalam wadah tersebut.
- Kukus adonan bolu kurang lebih 25 menit sampai bolu matang.
- Bagian atas bolu oles dengan selai yang anda pilih, misalnya selai cokelat.
- Terakhir, gulunglah bolu perlahan-lahan. Lakukan hal ini selagi bolu masih panas.
- Kue Bolu sudah siap untuk disantap
No comments:
Post a Comment